Selamat Datang di Webside Resmi Desa Apitaik - Kecamatan Pringgabaya Kabupaten lombok Timur Kami siap melayani anda sepenuh hati "Bersama Kita Bisa"

Artikel

Kegiatan Mahasiswa/i KKN TEMATIK UNRAM Melaksanakan Bersih-bersih

17 Januari 2023 10:19:08  HSURYADI  400 Kali Dibaca  Berita Desa

APITAIK, 08 JANUARI 2023 : Kebersihan adalah bagian dari iman, maka untuk menjaga lingkungan agar tetap bersih dan sehat harus dilakukan bersih-bersih lingkungan. Dalam rangka menjaga kebersihan lingkungan tersebut kami mahasiswa/i KKN TEMATIK UNIVERSITAS MATARAM melakukan kegiatan bersih-bersih lingkungan sekitar bersama Kepala Dusun Gubuk jero ( AHMADI GAFARI) beserta pemuda dan warga setempat yang dilaksanakan pada minggu 08/Januari/2023.

Para pemuda dan warga sangat antusias melakukan bersih-bersih banyak sekali warga yang ikut serta bahkan adek-adekk juga ikut berpartisipasi. Kegiatan tersebut dilakukan tidak hanya untuk menjaga kebersihan lingkungan namun agar warga Dusun Gubuk Jero dan bagek kedok lauk selalu menjaga silaturahmi antar tetangga.

Dalam bersih-bersih tersebut warga dan kami mahasiswa/i KKN sangat kompak saling membantu satu sama lain.

 

Dengan adanya kegiatan bersih-bersih lingkungan tersebut diharapkan agar warga Desa Apitaik, Kecamatan Peringgabaya, Kabupaten Lombok Timur senantiasa menjaga lingkungan agar tetap bersih, karena bisa saja muncul penyakit bila lingkungan tidak dijaga kebersihannya.

(KKN TEMATIK UNRAM 2023 - Doc.)

Kirim Komentar


Nama
No. Hp
E-mail
Isi Pesan
  CAPTCHA Image  
 

 Aparatur Desa

Back Next

 Arsip Artikel

10 Juni 2022 | 11.407 Kali
TUGAS-TUGAS KADER POSYANDU
29 Juli 2013 | 1.320 Kali
Profil Desa
26 Agustus 2016 | 734 Kali
Sejarah Desa
18 Juni 2022 | 566 Kali
Selayang Pandang
29 Juli 2013 | 484 Kali
Badan Permusyawaratan Desa
18 Juni 2022 | 481 Kali
Posyandu
24 Agustus 2016 | 478 Kali
Pemerintah Desa
18 Juni 2022 | 566 Kali
Selayang Pandang
22 April 2014 | 148 Kali
Pengaduan
29 Juli 2013 | 316 Kali
POSYANDU
20 April 2014 | 312 Kali
Peraturan Desa
30 April 2014 | 208 Kali
Badan Permusyawaratan Desa BPD
29 Juli 2013 | 162 Kali
Kontak Kami
24 Agustus 2016 | 478 Kali
Pemerintah Desa

 Statistik

 Agenda

 Sinergi Program

 Komentar

 Media Sosial

 Peta Wilayah Desa

 Peta Lokasi Kantor


Kantor Desa
Alamat : Jalan Raya Apitaik - Labuhan Lombok
Desa : Apit Aik
Kecamatan : Pringgabaya
Kabupaten : Lombok Timur
Kodepos : 83654
Telepon : 03700000
Email : pemdes.apitaik@gmail.com